Apakah Anda pernah mengalami kesulitan ketika ingin mengubah link atau fungsi Hapus pada halaman List di Aplikasi Web yang dihasilkan oleh PHPMaker? Jika ya, maka artikel berikut ini merupakan solusinya! Seperti yang kita ketahui, secara standar PHPMaker akan menghasilkan link Hapus di setiap baris Record pada halaman List. Pengguna dapat menghapus sebuah Record dengan cara mengklik icon Delete atau Hapus yang terdapat pada baris Record tersebut. Sistem akan mengarahkan Pengguna ke halaman … [Selengkapnya ...]
Mudahnya Mengubah Warna Glyphicons Bootstrap 3 di Aplikasi Web dari PHPMaker
Seperti yang sudah kita ketahui, sejak versi 11, PHPMaker menggunakan Twitter Bootstrap 3. Salah satu fitur yang dioptimalkan oleh PHPMaker dari CSS Framework yang satu ini adalah penggunaan glyphicons untuk menampilkan icon yang mewakili beberapa fungsi seperti Add (Copy), Edit, Delete, dan sebagainya. Secara standar, warna icon tersebut adalah hitam. Suatu ketika, Anda dituntut untuk mengubah warna icon tersebut. Misalnya icon Add menjadi warna Hijau, icon Edit menjadi warna Biru, dan icon … [Selengkapnya ...]
Mudahnya Menyembunyikan Checkbox untuk Record Tertentu di Halaman List dari PHPMaker
Setelah di artikel sebelumnya kita sudah mengetahui bagaimana mudahnya kita dapat menampilkan control Checkbox yang terdapat di setiap Record pada halaman List, maka di artikel ini kita akan membahas bagaimana cara untuk menyembunyikan control Checkbox tersebut hanya untuk Record yang memenuhi kriteria tertentu. PHPMaker sudah menyediakan server event yang bernama ListOptions_Rendered yang berfungsi untuk memanipulasi item yang terdapat di dalam tabel pada halaman List. Salah satu item itu … [Selengkapnya ...]
Solusi Supaya Kolom Saldo Bisa Di-Export Datanya di Aplikasi Web dari PHPMaker
Masih ingat dengan artikel saya yang berjudul Mudahnya Menghitung Saldo per Transaksi di Aplikasi Web dari PHPMaker? Sekedar mengingatkan kembali, artikel itu membahas bagaimana mudahnya kita bisa menambahkan kolom baru di halaman List untuk menampilkan data yang tidak diambil langsung dari Database, tapi berdasarkan perhitungan beberapa Field. Sayangnya, data yang ditampilkan pada kolom tambahan tersebut tidak akan terikut ketika diekspor ke media tertentu, seperti Printer Friendly, Export … [Selengkapnya ...]
Mudahnya Menghitung Saldo per Transaksi di Aplikasi Web dari PHPMaker
Salah satu topik yang paling sering dijadikan sebagai studi kasus dalam pemrosesan data per baris adalah bagaimana cara menghitung jumlah saldo di setiap transaksi Penerimaan dan Pengeluaran. Biasanya Anda sering melihat hal ini dalam sebuah pembukuan keuangan sederhana, di mana kedua kolom tadi letaknya selalu berdampingan. Setiap transaksi ditaruh pada kolomnya masing-masing, dengan tujuan supaya setiap jumlah total transaksi Penerimaan maupun Pengeluaran bisa diketahui dalam satu periode … [Selengkapnya ...]