Masino Sinaga

Web Development and PHPMaker

Anda di sini: Beranda / Arsip untuk Client Scripts
Solusi Supaya PreviewRow dan PreviewOverlay Bisa Sama-Sama Berfungsi di PHPMaker 2021
Seperti Ini Mudahnya Menyembunyikan Data Label di Chart dari PHPMaker 2021

Jangan Pernah Lagi Mencampur Kode PHP di Client Script atau Startup Script pada PHPMaker 2021

Kam, 24 Desember 2020 oleh Masino Sinaga 6 Komentar

Pada PHPMaker versi 2020 dan versi-versi major sebelumnya, kita dapat mencampur kode PHP di bagian Client Script dan/atau Startup Script. Sayangnya, sejak PHPMaker versi 2021, hal itu sudah tidak bisa lagi. Kita tidak dapat menulis kode PHP di antara kode Javascript/jQuery pada kedua bagian tadi. Belakangan, ketentuan ini sedikit berubah. Hanya untuk level global saja ketentuan ini berlaku. Sedangkan untuk level table/page, maka ketentuan ini tidak berlaku. Itu artinya, kita masih bisa … [Selengkapnya ...]

Ditempatkan di bawah: PHPMaker Ditag dengan:Belajar PHPMaker, Client Script, Client Scripts, Client-Side, PHPMaker 2021, PHPMaker Indonesia, Startup Script, Tutorial PHPMaker

Mudahnya Menerapkan Infinite Scrolling di Halaman List dari PHPMaker 2021

Sen, 2 November 2020 oleh Masino Sinaga Tinggalkan Komentar

Tadi pagi, saya dikejutkan dengan sebuah kiriman di Forum Diskusi PHPMaker, berisi solusi betapa mudahnya menerapkan Infinite Scrolling di halaman List pada Aplikasi Web yang dihasilkan oleh PHPMaker. Saya yakin Anda sudah paham apa yang dimaksud dengan Infinite Scrolling. Buat yang belum tahu, ini adalah teknik dalam web-design untuk memuat data secara bersambungan saat Pengguna Akhir melakukan scroll ke bagian bawah halaman. Tujuannya untuk menghilangkan penggunaan pagination saat … [Selengkapnya ...]

Ditempatkan di bawah: PHPMaker Ditag dengan:Belajar PHPMaker, Client Scripts, Global Code, Infinite Scrolling, PHPMaker 2021, PHPMaker Indonesia, Startup Script, Tutorial PHPMaker

Mudahnya Menambahkan Custom Validation di Sisi Client pada PHPMaker 2021

Kam, 22 Oktober 2020 oleh Masino Sinaga Tinggalkan Komentar

Sejak versi 2021, PHPMaker mengubah cara menampilkan pesan berisi hasil validasi form yang dilakukan di sisi client. Kalau di versi-versi sebelumnya, PHPMaker menampilkan pesan tersebut melalui kotak dialog alert. Sedangkan di versi 2021 ini, PHPMaker tidak lagi menggunakan cara tersebut, tapi menampilkan langsung di bawah dari setiap control yang bertalian di form tersebut. Ada yang bilang bahwa sebaiknya pesan validasi lebih baik ditampilkan di dekat control yang bertalian, daripada … [Selengkapnya ...]

Ditempatkan di bawah: PHPMaker Ditag dengan:Belajar PHPMaker, Client Scripts, Form_CustomValidate, PHPMaker Indonesia, Tutorial PHPMaker

Menampilkan Modal Dialog Saat Baris Tabel Diklik atau Dobel Klik di PHPMaker 2020

Sab, 4 April 2020 oleh Masino Sinaga 11 Komentar

Entah sudah berapa banyak keuntungan yang kita peroleh ketika menggunakan PHPMaker untuk membangun Aplikasi Web. Selain fitur-fiturnya yang sangat lengkap, demikian juga fleksibilitas yang sangat tinggi. Kita bisa menambahkan sedikit kode saja, untuk menampilkan fitur yang sebelumnya tidak pernah kita sangka bisa dilakukan dari PHPMaker. Di artikel ini kita akan membahas bagaimana mudahnya menampilkan jendela Modal Dialog, ketika Pengguna Akhir mengklik atau melakukan dobel klik pada … [Selengkapnya ...]

Ditempatkan di bawah: PHPMaker Ditag dengan:Belajar PHPMaker, Client Scripts, Edit Page, Modal Dialog, PHPMaker 2020, PHPMaker Indonesia, Startup Script, Tutorial PHPMaker, View Page

Mudahnya Menyembunyikan Tab di PreviewRow Jika Tidak Ada Data di Table Detail

Sab, 25 Maret 2017 oleh Masino Sinaga 13 Komentar

Belum pernah ada Aplikasi Web yang saya lihat saat menampilkan data yang memiliki relasi Master/Detail secanggih, sebagus, dan sefleksibel Aplikasi Web yang dihasilkan oleh PHPMaker. Apalagi jika relasinya Master/Multiple-Detail, yang artinya satu tabel Master yang dihubungkan dengan beberapa tabel Detail sekaligus. Mengapa saya katakan demikian? Karena PHPMaker memiliki kemampuan menghasilkan fitur PreviewRow untuk menampilkan data table Detail di bawah baris record Master di halaman List … [Selengkapnya ...]

Ditempatkan di bawah: PHPMaker Ditag dengan:AJAX, Belajar PHPMaker, Client Scripts, ew_Ajax, jQuery, Master/Detail, PHPMaker Indonesia, Startup Script, Tutorial PHPMaker

  • « Halaman Sebelumnya
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • …
  • 14
  • Halaman Berikutnya »

Pos-pos Terbaru

  • Mudahnya Menyembunyikan Tombol Master/Detail di Halaman View pada PHPMaker 2023
  • Menampilkan atau Menyembunyikan Field Berdasarkan Data di Field Lain pada PHPMaker 2023
  • File-File Apa Saja yang Harus Digenerate Setiap Kali Menambah Table Baru di PHPMaker 2023?
  • Begini Cara Mengganti Pesan Standar Error Duplicate Key di PHPMaker 2023
  • Mudahnya Menterjemahkan Field User Values di PHPMaker 2023

Menu

  • Siapa Saya?
  • Web Development
  • PHPMaker
  • Umum
  • Syarat dan Ketentuan
  • Sitemap (Peta Situs)
  • Komentar

Komentar Terbaru

  • Masino Sinaga pada Menampilkan atau Menyembunyikan Field Berdasarkan Data di Field Lain pada PHPMaker 2023
  • Masino Sinaga pada Membuat Kode Otomatis Saat Data Ditambah di Aplikasi Web dari PHPMaker
  • Kupang pada Menampilkan atau Menyembunyikan Field Berdasarkan Data di Field Lain pada PHPMaker 2023
  • Murniyati pada Membuat Kode Otomatis Saat Data Ditambah di Aplikasi Web dari PHPMaker
  • Masino Sinaga pada Membuat Kode Otomatis Saat Data Ditambah di Aplikasi Web dari PHPMaker

Situs Terkait

  1. I Love PHPMaker
  2. Situs Resmi PHPMaker
  3. Forum Diskusi PHPMaker
  4. PHPMaker di IlmuKomputer.com
  5. PHPMaker Learning

Baru di PHPMaker?

Baca ini terlebih dulu ...

  1. Ayo Menjadi Web Developer yang Cerdas!
  2. PHPMaker: PHP Code Generator + PHP Framework
  3. Pertanyaan-Pertanyaan yang Paling Sering Diajukan Seputar PHPMaker
  4. Tips buat Anda Pemula yang Baru Mengenal dan Menggunakan PHPMaker
  5. Bacalah Help, Bacalah Help, dan Bacalah Help di PHPMaker!

(c) Masino Sinaga 2009 - 2021 | WordPress | Catat masuk | Kembali ke atas