PHPMaker menyediakan fitur berupa User Login Options yang memungkinkan Web Developer membuat aplikasi berbasis web yang dilengkapi dengan sistem pendaftaran Pengguna (user registration system) yang sangat lengkap. Ada empat fitur utama lainnya yang disediakan dari User Login Options, yaitu: Pendaftaran Pengguna, Login, Ganti Kata Sandi, dan Reset Kata Sandi. Semuanya itu bisa dihasilkan oleh PHPMaker dengan sangat mudah, cepat, dan lagi-lagi... menyenangkan! :) Untuk halaman Login, tersedia … [Selengkapnya ...]
Mengenal Fitur Keamanan Aplikasi Web yang Disediakan oleh PHPMaker
Sering kali Web Developer mengalami kesulitan ketika akan menerapkan kebijakan keamanan (Security Policy) di dalam aplikasi web yang mereka buat. Di samping karena banyaknya faktor keamanan yang harus diterapkan dengan baik dan benar untuk mencegah orang yang tidak berhak mengakses sebuah aplikasi web, juga karena kurangnya pengetahuan mengenai fitur keamanan apa saja yang harus diterapkan di seluruh bagian dari aplikasi web tersebut. Apalagi jika harus menerapkannya secara komprehensif (tidak … [Selengkapnya ...]
Custom View, Apa Bedanya dengan Database View, dan Kapan Harus Menggunakannya di PHPMaker?
Berbicara tentang PHPMaker memang tidak akan ada habis-habisnya. Ada saja bahan yang bisa di-share dan layak untuk diketahui oleh seluruh Web Developer. Sekalipun bagi mereka yang sudah mengetahui PHPMaker, apalagi yang belum mengetahui sama sekali, sayang untuk dilewatkan. Dan yang uniknya, topik yang dibahas itu selalu menyenangkan. Terbukti bisa membuat pekerjaan di bidang Web Development menjadi jauh lebih mudah dan cepat. Bahkan bisa membuat hidup Web Developer menjadi sangat … [Selengkapnya ...]
Nikmatnya Mengimplementasikan Business Logic Sendiri di PHPMaker
Tiba saatnya kita membahas fitur yang paling populer dan memanjakan hidup Web Developer dalam membangun aplikasi berbasis web. Fitur itu dikenal dengan istilah Server Events and Client Scripts. Sebagai Web Developer, Anda dapat mengimplementasikan business logic sendiri dengan menulis kode PHP di bagian Server Events dan menulis kode Javascript atau jQuery di bagian Client Scipts dari dalam PHPMaker. Anda tidak perlu sama sekali menyentuh file skrip yang nantinya akan dibangkitkan oleh … [Selengkapnya ...]
Betapa Mudah dan Lengkapnya Pengaturan Field di PHPMaker
Di artikel sebelumnya kita sudah membahas mengenai betapa mudahnya menentukan pengaturan-pengaturan yang tersedia di level Global maupun level Tables untuk mengkostumais aplikasi web sebelum di-generate oleh tools PHP code generator PHPMaker. Bahkan, melalui pengaturan level Tables tersebut, kita sebagai Web Developer dapat dengan mudah menimpa pengaturan yang sudah ditentukan di level Global, khususnya pada beberapa tabel yang tidak ingin menggunakan pengaturan dari level Global. Setelah … [Selengkapnya ...]